Pengumuman


Bila tulisan yang Anda cari tidak ada di sini, coba kunjungi santai2008.wordpress.com

Rabu, 26 November 2008

Mengenali Kepribadian Berdasarkan Ruas Jari


Oleh: DJULIANTO SUSANTIO

(Pemerhati Fisiognomi dan Palmistri, di Jakarta)

Coba perhatikan jari-jari tangan Anda. Sebagian besar manusia memiliki tiga ruas pada jari-jarinya, yakni ruas atas, ruas tengah, dan ruas bawah. Setiap ruas memiliki ukuran yang berbeda-beda. Jangankan di antara orang-orang di sekitar kita, di antara tangan kita sendiri pun terdapat perbedaan. Karena itu setiap kepribadian manusia selalu berbeda.

Karakter atau sifat seseorang bisa dikenali dari sini. Silakan simak uraian berikut:

A. TELUNJUK
  • Atas panjang: pemikiran spiritual yang mengarah pada agama, intelek
  • Atas pendek: praktis
  • Atas rata-rata: bertindak sesuai pikiran
  • Tengah panjang: kemampuan eksekutif, kebutuhan untuk mendapatkan materi, patuh
  • Tengah pendek: kurang memiliki potensi manajerial, kurang berambisi
  • Tengah rata-rata: ambisius dan mampu mengendalikan emosi
  • Bawah panjang: harga diri dan kebutuhan akan berkuasa, dominan
  • Bawah padat dan gemuk: potensi keberhasilan dalam bidang katering
  • Bawah pendek dan gemuk: potensi juru masak, pengelola restoran
  • Bawah pendek: peka
  • Bawah rata-rata: memiliki kesimbangan karakter
(Bersambung)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Ramal Jodoh

Tip Palmistri

Shio Anda

KONTAK SAYA

Your Name :
Your Email :
Subject :
Message :
Image (case-sensitive):